iT's Me

iT's Me

Rabu, 17 Maret 2010

TENTANG WANITA


TENTANG WANITA
Allah menciptakan wanita dari tulang rusuk laki-laki, dekat dengan lengannya untuk dilindunginya, dekat dengan hatinya untuk dicintainnya.
Ia tetap wanita, yang diciptakan Allah SWT dengan segala kelebihan dan kekuranganya. Tidak bisa manusia dengan akalnya yang kerdil ini
mengganti kedudukannya apa lagi fitrahnya. Ia bagaikan sekuntum bunga terpelihara, tidak semua kumbang bisa menghisap madunya. Lemah lembutlah dalam memperlakukannya, karena kalau tidak, ia bisa seganas srigala...
Sebagai seorang lelaki yang akan menjadi pemimpin di rumah tangganya jelas akan melindungi wanita yang jadi istrinya .. patuhilah dan berbaktilah kepada lelaki yang menjadi suamimu hai wanita insyaalloh akan selamat sampai akhit hayat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar